8/03/2018

Spesifikasi Samsung J5 Pro 2017

Spesifikasi Samsung J5 Pro 2017, Pada kesempatan kali ini kita akan membahas tentang spesifikasi samsung J5. Ponsel yang sebelumnya booming pada tahun 2016 yang lalu dengan nama Galaxy J5. Setelah sukses dengan menghadirkan varian Galaxy, kini Samsung Mobile dikabarkan siap menghadirkan varian "J" terbaru sebagai andalan pada tahun 2017.


Ditujukan pada kalangan kelas menengah, Samsung J5 Terbaru kali ini membawa tampilan mewah yang dibalut dengan body metal dan spesifikasi yang mengalami peningkatan secara signifikan. Layar menjadi seluas 5.3 inchi, dan menggunakan teknologi super AMOLED, resolusi 1080 x 1920 pixel, yang dilengkapi perangkat keamanan layar cornning Gorilla Glass 4.

Samsung Galaxy J5 Pro 2017 akan dibekali media penyimpanan internal dengan kapasitas 16 GB dan pastinya dengan kapasitas penyimpanan tersebut sangatlah mendukung untuk menyimpan banyak aplikasi dan game, Samsung Galaxy J5 2017 terbaru akan dibekali RAM 2 GB yang pastinya menjanjikan kecepatan secara maksimal saat digunakan untuk multitasking.

Menurut informasi awal yang beredar, India menjadi negara yang beruntung karena menjadi negara yang dipilih samsung untuk merilis samsung galaxy J5 untuk pertama kali. Bagi kamu yang tertarik mencari ponsel dengan harga terjangkau, namun memiliki kualitas yang bagus tidak ada salahnya memilih Samsung J5 keluaran 2017 sebagai pilihan utama. Smartphone ini diperkirakan mencapai harga 3 jutaan berikut spesifikasi samsung galaxy J5.

Spesifikasi dan Harga Samsung J5 Pro 2017


    Harga
  • Rp 3 Jutaan
    Jaringan
  • Jaringan GPRS, EDGE, 3G, 4G LTE
  • HSDPA: 42.2 mbps & HSUPA : 5.76 mbps
  • LTE Cat 6 300/50 Mbps
  • Dual SIM
    Dimensi
  • Dimensi : 146.2 x 71.3 x 7.9 mm
  • Berat : 152 gram
  • Bahan : Metal
  • LED Notifikasi : Ada
    Layar
  • Layar 5.2 inci Super AMOLED
  • Resolusi 720 x 1280 pixels
  • Kerapatan ~ 282 ppi
  • 2.5D Curved Glass
  • Corning Gorilla Glass 4
    Sistem Operasi
  • Android v7.0 Nougat
  • TouchWiz UI
    Prosesor
  • Chipset : Exynos 7870 Octa
  • CPU : Octa Core 1.6 GHz
  • GPU : Mali-T830 MP2
    RAM
  • 2 GB
    Memori
  • Internal 16 GB, Eksternal 256 GB
    Kamera Belakang
  • 13 MP, f/1.7, Autofocus, LED Flash
    Kamera Depan
  • 13 MP, f/1.9, LED Flash
    Sensor
  • Fingerprint
  • Accelerometer
  • Proximity
  • Gyroscope
  • Compass
    Warna
  • Hitam, Putih, Biru, Gold
    Baterai
  • Li Ion 3000 mAh

Demikianlah informasi terbaru dari kami tentang Spesifikasi Samsung J5 Pro 2017 Terbaru. Semoga berguna dan menjadi rekomendasi bagi Anda yang sedang mencari gadget yang cocok.